Peran Gereja Masa Kini Menyikapi Teologi Pembebasan Gutiérrez

Fajar Gumelar, Hengki Wijaya

Abstract


The background of Latin American society in the past who were familiar with the hegemony of power of the bourgeoisie caused concern in the hearts of Christian theologians at the time. This concern finally gave birth to a theological model known as Liberation Theology. Liberation Theology is a praxis-oriented theological model, namely real action for the liberation of marginalized, poor and oppressed people. But the thought of Marxism influenced the concept of Liberation Theology so that the theological model was more like a destructive ideology. Bringing the concept of Liberation Theology to the light of the word of God is the right action for the church today in responding to the Liberation Theology. The aim is to analyze the contents of Liberation Theology, and how should the role of the church address the Liberation Theology, and apply liberation theology in everyday life. The method used is an explanatory qualitative approach to the role of the church in response to Liberation Theology.

Abstrak: Latar belakang masyarakat Amerika Latin di masa lampau yang akrab dengan hegemoni kekuasaan kaum borjuis menyebabkan timbulnya keprihatinan dalam hati para teolog Kristen kala itu. Keprihatinan ini akhirnya melahirkan suatu model teologi yang dikenal dengan nama Teologi Pembebasan. Teologi Pembebasan adalah model teologi yang berorientasi pada praksis, yaitu tindakan nyata untuk pembebasan kaum termarginalkan, miskin dan tertindas. Akan tetapi pemikiran Marxisme turut memengaruhi konsep Teologi Pembebasan sehingga model teologi ini lebih mirip ideologi yang destruktif. Membawa konsep Teologi Pembebasan kepada terang firman Tuhan adalah tindakan yang tepat bagi gereja masa kini dalam menyikapi Teologi Pembebasan. Tujuan tulisan ini adalah menganalisis isi Teologi Pembebasan, dan bagaimana seharusnya peran gereja menyikapi Teologi Pembebasan tersebut, dan menerapkan teologi pembebasan dalam kehidupan sehari-hari. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif yang bersifat eksplanatori tentang peran gereja menyikapi Teologi Pembebasan.


Keywords


church; Gutiérrez; liberation; praxis; gereja; pembebasan; praksis

Full Text:

Klik PDF untuk baca isi artikel.

References


Agusta, Ivanovich. Diskursus, Kekuasaan dan Praktik Kemiskinan di Pedesaan Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia, 2014.

Brown, Robert McAfee. Gustavo Gutierrez: An Introduction to Liberation Theology. Eugene, Oregan: Wips and Stock Publisher, 2013.

Buntu, Ivan Sampe. “Membaca Teks Dalam Pandangan Poskolonial: Catatan Kritis Atas Bacaan Terhadap Teks Kitab Suci.” BIA’: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen Kontekstual 1, no. 2 (2018): 179–190.

Cavanaugh, William T., Peter Manley Scott (ed.). Wiley Blackwell Companion to Political Theology. USA: John Wiley & Son.Ltd, 2019.

Gorringe, Tim. “Cult books revisited: Gustavo Gutierrez’s A Theology of Liberation.” Theology 120, no. 4 (2017): 246-252. https://doi.org/10.1177/0040571X17698408.

Gutiérrez, Gustavo. A Theology Of Liberation History, Politics, And Salvation. Maryknoll, N.Y.: Orbis, 1973.

Gutiérrez, Gustavo, and Gerhard Ludwig Müller. On the Side of the Poor: The Theology of Liberation. Maryknoll, New York: Orbis Books, 2015.

Hadiwijono, Harun. Iman Kristen. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2016.

Jati, Wasito Raharjo. “Agama dan Politik: Teologi Pembebasan Sebagai Arena Profetisasi Agama.” Walisongo 22, no. 1 (Mei 2014): 133-156. Diakses 24 Januari 2019.

http://journal.walisongo.ac.id/index.php/walisongo/article/view/262/243.

Lumintang, Stevri I. Theologia Abu-Abu Pluralisme Agama. Malang: Gandum Mas, 2004.

Mali, Mateus. “Gutiérrez dan Teologi Pembebasan.” Orientasi Baru 25, no. 1 (April 2016): 19-36. Diakses 22 Januari 2019.

http://e-journal.usd.ac.id/index.php/job/article/viewFile/1099/871.

Howson, Chris. A Just Church: 21st century Liberation Theology in Action (NY: Continuum International Publishing Group, 2011.

Natalie. “Evaluasi Kritis Terhadap Doktrin Gereja Dari Teologi Pembebasan.” Veritas 1, no. 2 (Oktober 2000): 181-191.

Petrella, Ivan. The Future of Liberation Theology: An Argument and Manifesto. 1st ed. Routledge, 2017. Accessed March 29, 2019. https://www.taylorfrancis.com/books/9781315239460.

Sendjaja, Hendri Mulyana. “‘Mewartakan Kabar Baik Pembebasan Bersama dan Bagi Yang Miskin, Tertawan dan Tertindas’: Menghayati Kembali Kehadiran Teologi Pembebasan Amerika Latin dan Perkembangan Mutakhir Teologi-Teologi Pembebasan Asia.” Konsultasi Nasional Mahasiswa Teologi di Indonesia, Jakarta: STT IKAT, 2018.

Sigmud, Paul E. Liberation theology at the crossroads : democracy or revolution? New York: Oxford University Press, Inc, 1990.

Timmerman, Bobby Steven. “Menghadirkan Yesus Kristus Yang Membebaskan “Para Petani Miskin Yang Tersalib” Di Paroki Mara Satu.” Orientasi Baru 23, no. 1 (April 2014): 17-29. Diakses 25 Januari 2019.

http://e-journal.usd.ac.id/index.php/job/article/view/1136/900.

Wijaya, Hengki. “Analisis Biblika Terhadap Konsep Teologi Pembebasan Di Dalam Kekristenan.” Diakses 2 Februari 2019. https://repository.sttjaffray.ac.id/publications/269022/analisis-biblika-terhadap-konsep-teologi-pembebasan-di-dalam-kekristenan.

Wijaya, Hengki. Analisis Data Kualitatif Ilmu Pendidikan Teologi. Makassar: Sekolah Tinggi Theologia Jaffray, 2018.

Zaluchu, Sonny Eli. Sistematika Riset dan Analisis Data Kuantitatif. Semarang: Golden Gate Publishing, 2018.




DOI: https://doi.org/10.34307/b.v2i1.69

Article Metrics

Abstract telah dilihat sebanyak 2209 kali
File PDF telah di download sebanyak 2734 kali

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivs (CC BY-NC-ND).

ISSN LogoCrossref LogoScholar LogoGaruda LogoOne Search Indonesia LogoBase Search LogoScilit LogoDimensions Logocitefactor Logo

 

BIA': Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen Kontekstual
Based on a work at: www.jurnalbia.com or jurnalbia.stakntoraja.ac.id
Online ISSN: 2655-4682 Printed ISSN: 2655-4666

BIA' © Published by IAKN Toraja